
Nutrifood Research Center Fellowship adalah program yang ditujukan bagi mahasiswa aktif S1 dan S2 di Indonesia yang tertarik dalam bidang nutrisi dan kesehatan. Program ini menawarkan pelatihan, bimbingan, dan pendanaan penelitian hingga Rp50.000.000 per proposal terpilih. Peserta akan mendapatkan kesempatan untuk dibimbing langsung oleh para ahli hingga tahap publikasi.
✅ 𝗞𝗘𝗨𝗡𝗧𝗨𝗡𝗚𝗔𝗡:
1. Mendapatkan dana penelitian maksimum Rp 50juta per proposal
2. Bimbingan langsung (1-on-1 mentoring) oleh juri NRC Fellowship 2025
📌 𝗣𝗘𝗥𝗦𝗬𝗔𝗥𝗔𝗧𝗔𝗡:
1. Dibuka untuk mahasiswa S1 maupun S2 dari semua kampus di seluruh Indonesia tanpa terkecuali
2. Penelitian yang didaftarkan boleh dijadikan penelitian untuk skripsi/tesis
❗𝗖𝗔𝗥𝗔 𝗠𝗘𝗡𝗗𝗔𝗙𝗧𝗔𝗥:
https://luarkampus.id/courses/75
❗Link Pendaftaran:
https://luarkampus.id/beasiswa/1323
Deadline : 28 Februari 2025